Berita Edukasi Informasi Secara Serta Merta PPID

BPBD Provinsi Jawa Timur gelar Pelatihan Perencanan Kontinjensi Bencana pada anak

BPBD Provinsi Jawa Timur gelar Pelatihan Perencanan Kontinjensi Bencana pada anak Madiun – Badan Penanggulangan Provinsi Jawa Timur  melalui Bidang Kesiapsiagan dan Pencegahan bekerja sama dengan UNICEF dan RedR Indonesia gelar Pelatihan Pedoman Perencanaan Kontingensi yang berpusat pada anak. Selasa sd Rabu (12 – 13/12/2023) di Sun Hotel Madiun, yang di ikuti 21 BPBD Kota/Kabupaten Jawa […]

Angin Kencang/Rumah Roboh/Pohon Tumbang Berita Informasi Secara Serta Merta PPID

Hujan deras disertai angin kencang pohon bertumbangan

Madiun – Hujan deras disertai angin pada Minggu 3/12 pukul 14.54 Wib tercatat sementara data yang di himpun Pusdalops BPBD Kota Madiun hingga pukul 21. 29 Wib ada 27 pohon tumbang, 1 Tower ambruk, 4 bangunan rusak, 1 genangan air serta beberapa tiang lampu penerangan umum ambruk. Untuk wilayah Kecamatan Manguharjo 20 Kejadian, Kecamatan Taman […]

Angin Kencang/Rumah Roboh/Pohon Tumbang Banjir Berita Informasi Secara Serta Merta PPID

Kanopi hingga pohon tumbang, petugas juga assesment genangan air

Madiun – Hujan deras disertai angin kencang, Senin 27/11 pukul 16.35 wib tumbangkan kanopi tempat parkir Puskesmas Tawangrejo Kelurahan Tawangrejo dan pohon di Jl. Bali No 04 Kelurahan Kartoharjo. ” Genangan air juga meluap di Jl. Borobudur serta Jl. Candi Sewu Kelurahan Madiun Lor Kec. Manguharjo sore tadi ” terang Atong TRC BPBD Lanjutnya rendahnya […]

Berita Edukasi Informasi Secara Serta Merta PPID

Mitigasi Bencana RSU Darmayu Madiun

Madiun – Bencana gempa bumi bisa terjadi dimana saja, termasuk di rumah sakit tempat kita bekerja. Untuk itu, selain memahami mitigasi bencana gempa bumi, kita juga harus memahami prosedur evakuasi di rumah sakit, terang Dian Staf pencegahan dan kesiapsiagaan pada Mitigasi bencana RSU Darmayu Madiun Selasa (21/11). lanjutnya hal ini bertujuan agar karyawan, pengunjung dan/atau […]