Madiun – Antisipasi penyebaran Coronavirus Disease – 19 Wilayah Kota Madiun, BPBD serta instansi terkait dan masyarakat bersatu laksanakan penyemprotan masal dan mandiri. Dimulai tanggal 20 sd 29 Maret 2020 sudah 172 titik semprot disinfectan dilakukan. Mulai dari Fasilitas Umum, Tempat Ibadah, Sekolah diutamakan terlebih dahulu, Jalan Masuk Ke dalam Kota Madiun tak luput di semprot juga. Kebijakan membatasi kendaraan masuk Kota Madiun juga dilakukan. Semua kendaraan wajib semprot ketika melintas kedalam pusat kota. Kerabat, Tetangga Warga Kota Madiun yang dari bepergian Luar Kota, Luar Negeri yang kembali pulang ke Kota Madiun pun wajib melaporkan kedatangan dan riwayat perjalanan ke Pemerintah lewat Lurah, RT/RW, Babinsa/Babinkamtimbmas, Dinas Kesehatan serta Posko Covid19 Kota Madiun.
Related Articles
Apel Kesiapsiagaan Bencana 2024
Madiun – Dalam rangka kesiapsiagaan bencana, BPBD Kota Madiun gelar pelaksanaan Apel di Lapangan Rejomulyo pada Jumat (19/4) di ikuti 150 peserta gabungan dari TNI Polri, BPBD, Satpol PP – Pemadam Kebakaran, PMI, FPRB, Dinas PUPR, Dinas Lingkungan Hidup. Hadir dalam Apel Walikota Madiun, Sekda Kota Madiun, Kapolres Dandim serta Kepalas Dinas terkait. ” Bencana […]
Kesiapsiagan menghadapi Bencana Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kota Madiun laksanakan Rapat Koordinasi bersama Jajaran Aparat, Relawan dan Masyarakat.
Madiun – Sejak diterbitkan Edaran Gubernur Jawa Timur perihal Kesiapsiagaan Bencana Hidrometereologi, FORKOMPIMPA ( Forum Komunikasi Pimpinan Daerah ) Kota Madiun intens laksanakan koordinasi Kesiapsiagaan Bencana. Rabu 29/01/20 bertempat di Rumah Makan Sentani Lapangan Gulun, kegiatan koordinasi melibatkan Jajaran Aparat, Relawan serta masyarakat. Bencana merupakan tanggungjawab bersama bukan hanya pemerintah, masyarakat juga sangat berperan penting […]
Apel Kesiapsiagan Bencana
Madiun – Dalam rangka Peringatan Hari Kesiapsiagaan Bencana, BPBD gelar Apel Kesiapsiagaan Bencana yang di ikuti seluruh Stakholder bencana baik OPD serta relawan Wilayah Kota Madiun. Bertempat di Taman Lalu Lintas Bantaran Kali Madiun, Jumat 11/4.