Madiun – 29 Oktober 2021, BPBD Kota Madiun Menindaklanjuti laporan warga tentang adanya kejadian, Atap TK Roboh Akibat Curah Hujan Tinggi dan kayu sudah rapuh yang berlokasi di Jl. Perum B.WI. 2. Blok B-C, Kel. Manguharjo, Kec. Manguharjo, Kota Madiun.Petugas BPBD melakukan pengecekan di lokasi pada siang hari dengan didampingi oleh RW setempat,Pegawai TK,dan juga […]
Madiun – Siaga bencana hidrometeorologi sampai dengan bulan April, BPBD laksanakan Rakor serta evaluasi bersama Tim Penanggulangan Bencana Kota Madiun, Selasa 10/12. Di ruang 13 Balaikota Madiun, di ikuti TNI – Polri, BPBD, Dinas PU, Dinas Perkim, Dinas Lingkungan Hidup, Kominfo, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Satpol – Pemadam Kebakaran, Orari, IEA, FPRB, Pramuka, SAR MTA, […]
Kota Madiun – Angin kencang menerbangkan atap galvalum menimpa 1 rumah mengakibatkan robohnya atap rumah Bpk Hendro. Peristiwa tersebut terjadi Rabu 5/12/2018, pukul 15.00 wib di jalan puntuk no 15 Kelurahan kejuron Kec. Taman. Kamis 6/12/2018 Petugas Siaga Bencana BPBD Kota Madiun gotong royong bersama masyarakat melaksanakan pembersihan material galvalum dan atap rumah yang […]