Madiun – Dalam rangka Idul Fitri 1439 H, memberikan kenyaman bagi masyarakat Kota Madiun khususnya Polri – TNI, Satpol PP, Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan, Pemadam Kebakaran dan BPBD Kota Madiun bersama memberikan pelayanan Pos Pengamanan Lebaran , kegiatan dilaksanakan dari tanggal 7 sd 24 Juni 2018, Pos BPBD terbagi tiga antara lain Jl. Pahlawan, Suncity dan Alun – Alun Kota Madiun, Selasa, 12/06/2018
Related Articles
Pentingnya komunikasi pada pengelolaan bencana!!
Edukasi Bencana Hari Ke Empat STIKES BHM Madiun – Komunikasi bencana yang efektif dalam penanggulangan bencana adalah komunikasi yang dilakukan tidak hanya saat tanggap darurat tetapi juga pada saat pra bencana atau kesiapsiagaan dan setelah bencana atau masa rehabilitasi dan rekontruksi. Hal tersebut disampaikan oleh Indri Bidang Media dan Pemetaan Bencana Pusdalops – PB Kota […]
Evakuasi Mayat Bengawan Kali Madiun
TRC BPBD Evakuasi Mayat tanpa Identitas Bengawan Kali Madiun Madiun – Sesosok mayat berjenis kelamin laki-laki ditemukan mengambang di Bantaran Kali Madiun, Kamis (23/6/2022). Mayat yang belum diketahui identitasnya itu ditemukan tengkurap dengan kondisi badan melepuh. Mayat tersebut kali pertama diketahui oleh warga yang kemudian dilaporkan ke BPBD setempat. ” mendapat laporan warga, BPBD langsung […]